detikNews
TPF LPSK: Ktut Bocorkan Rahasia Status Buron Anggoro
Wakil Ketua LPSK nonaktif, I Ktut Sudiharsa dinilai telah melakukan sejumlah perbuatan tercela dan pelanggaran kode etik. Salah satunya adalah membocorkan informasi tentang status buron Anggoro Widjojo kepada adiknya, Anggodo Widjojo.
Rabu, 10 Feb 2010 17:09 WIB







































