MotoGP Spanyol 2022 akan mengelar sesi latihan bebas sesi ketiga dan keempat serta kualifikasi sore dan malam nanti, Sabtu (30/4). Berikut jadwal lengkapnya.
Joan Mir akan menjalani MotoGP 2021 dengan status sebagai juara bertahan. Meski demikian, rider Suzuki Ecstar itu menyebut Marc Marquez sebagai favorit.
Johann Zarco jadi pebalap tercepat di kualifikasi MotoGP Jerman, yang membuatnya dapat posisi start terdepan di balapan besok. Fabio Quartararo start kedua