John Kei hari ini akan mendengarkan pembacaan surat dakwaan JPU terkait kasus penyerangan di Green Lake City-Duri Kosambi. Sidang akan digelar di PN Jakbar.
2 Pelaku pembacokan tukang ojek pangkalan yang mayatnya ditemukan bersimbah darah April 2019 silam di Surabaya, ditangkap. Mereka dihadiahi timah panas di kaki.
Naridi (35) nekat membacok seorang fotografer wedding, Hayatunddin (32), yang merupakan tetangganya sendiri dengan celurit hingga tewas. Lalu apa motifnya?
ABG berinisial M (18) di Magelang ditangkap polisi karena membacok tetangga gegara tak terima kakak perempuannya sering diajak pergi korban yang sudah beristri.
Polisi mengungkap kasus tawuran antarkelompok yang menewaskan seorang remaja di Surabaya. Salah seorang pelaku mengaku ikut tawuran sebagai bentuk solidaritas.