Jokowi-Ma'ruf Amin juga meraih 100 persen di TPS 2 Kemirirejo, Kota Magelang. Jokowi meraih 192 suara dan Prabowo-Sandi tidak sama sekali dan 3 suara tak sah.
Pasangan Jokowi-Ma'ruf Amin unggul telak atas Prabowo-Sandiaga di Pemilu 2019 yang digelar di Swedia dan Latvia. Jokowi-Ma'ruf mendapatkan suara sebesar 82%.
KPU Surabaya akan melakukan rekapitulasi suara Pemilu 2019 dengan menggunakan sistem pararel. Rekapitulasi itu akan dilakukan di tingkat kecamatan besok.