Tak lekang oleh zaman, tempat makan legendaris ini masih saja diminati. Di Jakarta, setidaknya ada lima kuliner legendaris yang sedang viral di media sosial.
Bakso viral lagi-lagi ada di Bogor. Warung bakso sederhana ini laris manis diserbu YouTuber hingga habiskan 10 kg daging sehari. Apa ya keistimewaannya?
Kepedulian orang di sekitar akan sangat membantu. Seperti kisah pedagang lansia yang jualannya berakhir laris setelah seorang netizen unggah status Facebook.
Produk makanan yang dijual biasanya memiliki tanggal kadaluarsa. Ternyata ada tujuh makanan yang masih aman dikonsumsi meski sudah lewat tanggal kadaluarsanya.