detikNews
Dicueki Polisi, Ibu dan Anak Lapor ke Komnas PA
Jengkel karena hampir sebulan KDRT yang dilaporkannya belum mendapat tanggapan polisi, ibu dan anak mengadu ke Komnas PA. Pelaku KDRT adalah suami dan ayah korban yang merupakan pengajar di Pusdiklat Kejaksaan RI.
Senin, 22 Des 2008 16:45 WIB







































