Sepakbola
'Barca Bukan Hanya Lawan Granada, tapi Juga Lawan Diri Sendiri'
Barcelona akan melawan Granada di laga penentuan gelar juara La Liga. Javier Mascherano menyadari adanya faktor psikologis yang bisa saja mempengaruhi Barca.
Kamis, 12 Mei 2016 07:58 WIB







































