detikHealth
Jessica, Survivor Penyakit Langka Asal Jakarta yang Kini Beranjak Remaja
Penyakit langka di Indonesia kerap berujung pada kematian karena terlambat mendapat penanganan. Jessica, gadis pengidap PKU adalah contoh yang bisa sehat sampai dewasa.
Rabu, 04 Sep 2013 17:15 WIB







































