detikNews
Keluarga Korban AdamAir Sulit Cairkan Dana di Bank
Sejumlah keluarga penumpang AdamAir mengalami kesulitan untuk mencairkan dana milik anggota keluarganya yang menjadi korban pesawat KI 574 di bank. Pihak bank mensyaratkan surat keterangan dari pengadilan.
Minggu, 28 Jan 2007 21:26 WIB







































