detikHealth
Pilih Calon Suami? Lihat Baik-baik Panjang-pendek Jari Tangannya
Wajah yang tampan dan kemapanan finansial selama ini selalu menjadi patokan utama bagi wanita dalam memilih calon suami. Namun pendapat berbeda dikemukakan peneliti asal Kanada. Mereka bilang, kriteria pria idaman bisa dilihat dari jari-jari tangannya.
Sabtu, 21 Feb 2015 16:18 WIB







































