detikHot
'Atambua 39 Derajat Celcius' Tayang di 20 Bioskop Mulai 8 November
Film tentang kultur budaya Timor berjudul 'Atambua 39 Derajat Celsius' siap hadir meramaikan layar lebar Indonesia. Karya kolaborasi Riri Riza dengan Mira Lesmana itu akan diputar di 20 layar bioskop mulai 8 November 2012.
Senin, 05 Nov 2012 18:58 WIB







































