Partai Demokrat heran cagub Sumbar Mulyadi yang diusungnya menjadi tersangka tindak pidana pemilu. Polri menjelaskan penetapan tak dilakukan secara tiba-tiba.
Partai Demokrat heran Mulyadi ditetapkan sebagai tersangka jelang masa tenang. Merespons itu, Polri menegaskan penetapan tersangka Mulyadi tidak mendadak.
Kehadiran Video Assistant Referee di laga sepakbola menimbulkan pro-kontra. Di satu sisi, kehadirannya dinilai vital dan bisa ada keributan jika VAR dicabut.
Endang Rahmat, seorang imam masjid di Kabupaten Garut dianiaya saat tengah mengumandangkan tarhim di masjid. Pelakunya tak lain mantan kontestan audisi dai.