detikTravel
Patut Dicontoh, Polisi New York Buat Peta Rawan Penjahat
Kepolisian New York punya cara untuk membuat para turis nyaman. Baru-baru ini, mereka menerbitkan peta berisi lokasi-lokasi rawan kriminalitas dan penjahat di kota tersebut. Turis bisa melihatnya lewat internet dan jalan-jalan dengan aman.
Kamis, 12 Des 2013 08:13 WIB







































