detikNews
Buktikan Hipnotis Anand Krishna, Polisi Akan Datangkan Terapis
Tara Pradiptha Laksmi(19) mengaku dihipnotis saat Anand Krishna melakukan pelecehan seksual padanya. Polisi pun berencana mendatangkan ahli terapis untuk membuktikan pengakuan Tara.
Kamis, 25 Feb 2010 13:51 WIB







































