Kepolisian Brasil menembak mati 25 tersangka perampokan bank dalam sebuah operasi di wilayah Minas Gerais pada Minggu (31/10). Sejumlah senjata ditemukan.
Polisi saat ini sedang memburu selebgram glamour asal Brazil yang diduga sebagai kelompok kartel narkoba. Gaya hidup mewahnya ternyata hasil dari kriminal.
Kekerasan telah meningkat di kamp pengungsi Rohingya yang luas di Bangladesh, di mana geng-geng bersenjata bersaing mendapatkan kekuasaan dan menculik lawan.
Otoritas penjara Ekuador kembali menemukan 7 mayat narapidana di penjara. Mayat tersebut ditemukan di penjara yang sama saat kerusuhan terjadi bulan lalu.