detikNews
Senator AS Desak Presiden Suriah Diadili Atas Kejahatan Kemanusiaan
Para senator AS mendesak Dewan Keamanan PBB untuk mengadukan Presiden Suriah Bashar al-Assad ke Mahkamah Kejahatan Internasional (ICC) atas tuduhan kejahatan terhadap kemanusiaan.
Rabu, 26 Okt 2011 16:05 WIB







































