detikFinance
OSO Securities: IHSG Didorong Rencana Paket V Jokowi
Kami perkirakan IHSG akan bergerak menguat seiring dengan berhembusnya kabar bahwa Pemerintah akan merilis paket kebijakan ekonomi ke V.
Kamis, 22 Okt 2015 08:45 WIB







































