detikOto
Komunitas Datsun Rayakan Ultah di Sentul
Pasti Otolovers banyak yang belum mengetahui, ternyata di Indonesia sudah ada komunitas pecinta Datsun atau yang biasa disapa Nissan Datsun Club Indonesia (NDCI). Dan ternyata NDCI telah berusia 9 tahun loh Otolovers.
Selasa, 04 Feb 2014 16:10 WIB







































