Mahkamah Agung (MA) Amerika Serikat (AS) mengizinkan Presiden Donald Trump menahan kucuran dana bantuan pangan senilai US$ 4 miliar atau Rp 66,4 triliun.
OJK melaporkan jumlah utang pinjol warga RI mencapai Rp 90,99 triliun per September 2025, tumbuh 22,16% YoY. Jumlah peminjam yang tak kuat bayar juga naik.
Fraksi PDIP DPRD Sumut minta evaluasi APBD 2026 yang diproyeksikan Rp 11,6 triliun. Penurunan ini dinilai mencerminkan keraguan terhadap kemandirian fiskal.