Westlife siap menghibur warga Yogyakarta lewat rangkaian tur bertajuk 'The Wild Dreams Tour' pada Minggu (2/10) yang digelar di komplek Candi Prambanan.
Westlife kembali sapa Indonesia. Aksi dalam konser perdana The Wild Dreams Tour di Sentul International Convention Centre (SICC) membawa penonton bernostalgia.