Tindakan penilangan di bahu jalan tol dinilai Hotman Paris tidak adil karena terkesan pilih kasih. Hal itu menurutnya juga bikin masyarakat sakit hati.
"Kalau kita memakai kendaraan dari Limo (Depok) diperkirakan memakan waktu kurang dari 15 menit untuk mencapai Bandara Soekarno-Hatta," kata Hilman Muchsin.
PT Jasamarga Metropolitan Tollroad Regional Division (JMT) mencatat peningkatan volume lalu lintas di sejumlah ruas tol wilayah Jabotabek dan Jawa Barat.