Kecam Arogansi Polisi, Bonek Turun ke Jalan
Ratusan suporter Persebaya 1927 mengecam aksi arogan dan over reaction polisi terkait tewasnya Purwo Adi Utomo, yang tewas terinjak-injak saat menghindari tembakan gas air mata petugas di Stadion Tambaksari.
Kamis, 14 Jun 2012 12:29 WIB







































