detikHealth
Tak Juga Hamil? Cek Dahulu Apakah Anda Punya Penyakit Celiac
Pasangan yang mengalami masalah kesuburan dan kesulitan untuk mendapatkan kehamilan, mungkin perlu untuk melakukan pemeriksaan terhadap penyakit celiac. Gangguan pencernaan tersebut telah dikaitkan dengan penurunan kesuburan.
Selasa, 18 Des 2012 07:58 WIB







































