Pedagang sepatu di Bandar Lampung, ditangkap polisi karena nekat menjual puluhan pipa rokok gading gajah. Dirinya mengaku menjual barang itu karena tokonya sepi
Wacana larangan impor pakaian bekas menimbulkan kekhawatiran bagi para pedagang monza di Medan. Kebijakan itu dinilai dapat memutus mata pencaharian pedagang.