Wolipop
Marlene Hariman, 'Pelukis' Wajah Aliya Rajasa Hingga Raisa
Aliya Rajasa tampak cantik di hari lamarannya dengan putra SBY, Ibas Yudhoyono. Wajah ayu Aliya itu tidak terlepas dari sosok penata rias yang kini menjadi favorit cukup banyak selebriti Indonesia. Dia adalah Marlene Hariman yang dinobatkan Wolipop sebagai Make-Up Artist of The Year.
Selasa, 23 Des 2014 10:38 WIB







































