Ritual budaya Lamongan tercatat sebagai Warisan Budaya Tak Benda (WBTB) atau intangible cultural heritage. Ritual tersebut adalah adat Mendhak Sangring.
Kabupaten Lamongan mengajukan perahu tradisional ijon-ijon sebagai warisan budaya tak benda Indonesia. Perahu ini juga akrab disebut perahu wedok (Wanita).
Maraknya transaksi di luar tempat pelelangan ikan (TPI) membuat retribusi untuk Pemkab Pangandaran minim. Pemkab Pangandaran pun akan membentuk tim terpadu.
Kabupaten Bandung memproduksi 6.606 ton kopi pada tahun 2018 dan 6.671 ton pada tahun 2019. Kopi jadi yang paling produktif dibanding komoditas lainnya.
Harga jual gula kelapa di Pangandaran anjlok. Hal tersebut membuat petani penyadap nira dan perajin gula merah di beberapa Kecamatan di Pangandaran merugi.