Yogyakarta punya banyak festival budaya unik yang sayang untuk dilewatkan. Grebeg Syawal dan Grebeg Maulud adalah dua di antaranya. Selalu penuh wisatawan!
Ribuan pedagang Pasar Klewer mendesak kepada pemerintah segera membangunkan pasar darurat agar pedagang segera meneruskan usaha. Pedagang juga mendesak semua pihak tidak menjadikan musibah Klewer sebagai komoditas politik baru.
Ribuan wisatawan domestik mulai memadati kawasan Malioboro pada saat weekend atau liburan Natal. Keramaian Malioboro yang berada di jantung kota Yogyakarta ini dirasakan sejak liburan sekolah.
Jika Anda kebetulan sedang berada di Yogyakarta, jangan lupa mendatangi Pasar Malam Sekaten. Berada di Alun-alun Utara Keraton Yogyakarta, pasar malam ini berisi aneka kuliner dan permainan yang seru.