Allegri menyebut Milan masih berproses menjadi lebih baik meski baru mengalahkan Roma 1-0. Rossoneri masih belum tampil konsisten selama 90 menit penuh.
AS Roma melanjutkan start positifnya bersama Daniele De Rossi. Bertandang ke Salernitana, I Lupi menang 2-1 lewat gol Paulo Dybala & Lorenzo Pellegrini.