Perjalanan untuk menyambut akhir tahun 2011 ini saya menuju Bromo. Untuk melakukan perjalanan ini saya menggunakan jalur Pasuruan. Jalur yang satu ini memang terbilang cukup baik. Ini adalah jalur yang langsung ke Pananjakan, tempat melihat matahari terbit, panorama Bromo, dan sekitarnya.
Rabu, 04 Jan 2012 17:09 WIB