Jelang UFC 264, Conor McGregor melempar trash talk ke Dustin Poirier. McGregor bilang kalau Poirier cuma anak kecil pengecut dan bertarung seperti zombie.
Trilogi UFC antara Dustin Poirier vs Conor McGregor akan berlangsung pada 11 Juli nanti UFC 264. Keduanya sudah menabuh psywar alias perang urat saraf.