detikHot
Sibuk Kerja, 'Nola B3' Dikritik Anak
Anggota grup vokal B3, Nola mengaku kerap dikritik anak-anaknya karena kesibukannya bergelut di dunia hiburan. Tak hanya sibuk menyanyi saja, ternyata wanita 35 tahun ini juga kerap tampil di pertunjukan teater.
Kamis, 11 Apr 2013 08:07 WIB







































