Net89 menambah daftar kasus penipuan berkedok robot trading di Indonesia. Seakan tak ada kapoknya, korban dari kasus seperti ternyata masih sangat banyak.
Reza Shahrani alias Reza Paten ditetapkan sebagai tersangka oleh Bareskrim Polri. Pria itu menjadi tersangka dalam kasus dugaan penipuan robot trading Net89.