detikNews
Paman Sam Pasang Mata ke Yordania Buntut Penangkapan Eks Putra Mahkota
Otoritas Yordania menangkap 16 tersangka bersama mantan Putra Mahkota Yordania, Pangeran Hamzah bin Hussein, terkait rencana mendestabilisasi negaranya.
Senin, 05 Apr 2021 20:02 WIB