Kapolres Pasuruan Kota, AKBP Davis, melaksanakan Safari Subuh untuk menjaga kamtibmas selama Ramadan. Ia mengajak masyarakat berperan aktif dalam keamanan.
Polres Batu bersama jajaran forkopimda berkomitmen menjaga kondusifitas selama ramadan. Salah satunya menjaga dan memperkuat kerukunan antar umat beragama.
Polres Metro Jakarta Selatan mendukung upaya warga mewujudkan keamanan lingkungan. Anggota jajaran Polres Metro Jaksel mendatangi warga yang sedang ronda.
Polisi menangkap maling motor yang aksinya digagalkan Ojol Kamtibmas bernama Rahmat Fauzi di wilayah Jalan Raya Cakung-Cilincing, Cakung, Jakarta Timur.