detikJatim
33 Tim Bola Voli Mojokerto Bertarung di Bhayangkara Cup 2024
Polres Mojokerto menggelar kejuaraan bola voli antarkecamatan menyambut hari Bhayangkara ke-78. Kejuaraan diikuti 33 tim bola voli.
Rabu, 05 Jun 2024 21:19 WIB