Sejumlah pengunjung cerita pengalamannya mengantre untuk naik wahana di Dufan pada libur Lebaran 2024. Salah satu wahana yang banyak diminati adalah Kora-kora.
Taman Impian Ancol menerapkan sistem sentral parkir atau penyekatan selama periode libur Lebaran 2024. Ancol menyiapkan puluhan bus gratis untuk pengunjung.
Ancol terus didatangi pengunjung di hari ketiga Lebaran. Humas Ancol Ariyadi Eko mengatakan per pukul 13.00 WIB ada 45 ribu orang yang berkunjung ke Ancol.