detikJateng
Truk Kontainer Terguling di Silayur Semarang, Jalan Arah Mijen Macet!
Sebuah truk terguling di turunan Silayur, Ngaliyan, Semarang, sore ini. Sedangkan kontainer muatannya menutup sebagian jalan.
Kamis, 03 Agu 2023 18:05 WIB