Ello ditangkap Polres Jakarta Selatan karena dugaan narkoba. Gara-gara hal itu, Ello pun tak bisa memberi kejutan ulang tahun ke pacarnya, Aurelie Moeremans.
Kabar tak mengenakan kembali datang dari dunia hiburan Tanah Air. Kali ini, penyanyi Marcello Tahitoe atau akrab disapa Ello dikabarkan ditangkap polisi.