Sidang terdakwa AG (15) pacar Mario Dandy memasuki babak baru. AG akan menjalani sidang tuntutan terkait kasus penganiayaan terhadap David Ozora (17) hari ini.
Belasan saksi dihadirkan dalam persidangan kasus penganiayaan terhadap David dengan terdakwa AG hingga hari ini. AG akan menjalani sidang tuntutan besok.
Mario Dandy dan mantan kekasihnya, Anastasia Pretya Amanda (19), tidak bertemu saat menjadi saksi persidangan AG di kasus penganiayaan Cristalino David Ozora.