Ketua Harian Gerindra Sufmi Dasco dan Mensesneg Hadi Prasetyo bertemu Megawati. PDIP menegaskan pertemuan bukan transaksional terkait amnesti Hasto Kristiyanto.
Ketum PDIP Megawati Soekarnoputri merangkap menjadi Sekjen. Ketua DPP PDIP Ribka Tjiptaning mengatakan Megawati memiliki pertimbangan terkait kebijakan itu.
Arya Wibawa menyebut kehadiran Megawati saat palebon ibunda Wali Kota Denpasar merupakan simbol kedekatan antara PDIP dengan keluarga Puri Agung Satria.
Atlet voli Megawati Hangestri resmi menikah dengan Dio Novandra di Jember. Pernikahan ini telah direncanakan sejak 2024, meski terhalang kontrak di Korea.
Ahmad Muzani mengucapkan rasa terima kasih terhadap Ketua Umum PDIP Megawati Soekarno yang meminta kadernya untuk mendukung pemerintahan Prabowo Subianto.