Kementerian ESDM turunkan tim ahli dari Badan Geologi Bandung untuk mengkaji fenomena sinkhole di kawasan pertanian Pombatan, Kabupaten Limapuluh Kota, Sumbar.
Satuan Tugas Penertiban Kawasan Hutan menyita 1.699 hektar lahan tambang PT Asmin Koalindo Tuhup dan menjatuhkan denda Rp 4,2 triliun akibat pelanggaran izin.
Kementerian ESDM menjelaskan penurunan investasi CATL dari US$ 1,2 miliar menjadi US$ 417 juta. Proyek baterai sel ditargetkan mulai produksi Maret 2026.
Pemerintah melalui Koperasi Desa Merah Putih berpotensi mengelola tambang. Namun, syarat dan spesifikasi perlu diperjelas dalam aturan turunan UU Minerba.