detikNews
Ini 95 Titik Pemantauan Hilal yang Tersebar di 32 Provinsi
Kemenag menggelar pemantauan hilal (rukyatul hilal) untuk penetapan awal Ramadan pada sore ini. Ada 95 titik pemantauan hilal yang tersebar di 32 provinsi.
Selasa, 15 Mei 2018 18:16 WIB







































