detikRamadan
Bagaimana Kondisi Bank Syariah di Luar Negeri?
Sejak akhir periode 1970-an sampai awal 1980-an bank syariah atau bank Islam bermunculan di berbagai negara seperti Mesir, Sudan, negara-negara Teluk, Pakistan, Iran, Malaysia dan Bangladesh.
Selasa, 16 Jul 2013 17:51 WIB







































