detikTravel
Saatnya Alat Musik Sasando Mendunia
Sebelumnya, Kemenparekraf mengangkat alat musik bambu untuk diperkenalkan secara nasional dan internasional. Kali ini, alat musik sasando dari Pulau Rote, NTT yang akan mendunia.
Jumat, 13 Des 2013 06:26 WIB







































