Menikmati suasana pagi saat liburan ke India, traveler bisa melakukan beragam aktivitas. Satu yang patut dicoba adalah menjelajahi Sungai Gangga naik perahu.
Bulan Agustus menjadi saat tepat untuk liburan ke Kutai Kartanegara di Kaltim. Ada Erau Adat Kutai & International Folk Arts Festival (EIFAF) yang meriah.
Mau merasakan malam Minggu yang romantis, traveler bisa datang ke Jateng Fair di Semarang. Banyak atraksi seru, misalnya saja air mancur menari yang indah.