Sepakbola
Demonstrasi Membesar, Piala Konfederasi Bisa Dihentikan
Sejumlah media besar Brasil menyatakan ada kemungkinan Piala Konfederasi dihentikan demi alasan keamanan. Ini mungkin dilakukan menyusul unjuk rasa yang semakin besar.
Jumat, 21 Jun 2013 18:22 WIB







































