detikNews
Ini Penjelasan KPK Soal Penyataan SBY Terkait Fuad Bawazier
KPK angkat bicara soal pernyataan Presiden SBY terkait Fuad Bawazier. SBY menyebut sempat berniat mengangkat Fuad menjadi menteri pada reshuffle kabinet 2005 lalu. Namun Fuad batal dicalonkan karena laporan KPK.
Rabu, 06 Feb 2013 15:42 WIB







































