Upacara Hari Guru Nasional 2025 akan digelar pada 25 November. Tema tahun ini "Guru Hebat Indonesia Kuat" menekankan pentingnya peran guru dalam pendidikan.
Kabupaten Morotai berhasil masuk dalam daftar prioritas nasional pembangunan 100 gudang beras BULOG di wilayah 3T (Terdepan, Terpencil dan Tertinggal).