Bupati Anas menjenguk Supinah, seorang penari Gandrung legendaris yang tengah sakit. Anas memberikan semangat kepada Supinah agar segera diberikan kesembuhan.
Permohonan banding Ali Heri Sanjaya ditolak Pengadilan Tinggi (PT) Surabaya. Alhasil, pembunuh dan pembakar Rosidah (17) di Banyuwangi itu tetap dihukum mati.
Delapan orang dinyatakan positif virus Corona setelah tilik atau menjenguk orang sakit di Boyolali. Kasus ini pun menjadi klaster baru COVID-19 di Boyolali.