Pemerintah mulai menyelidiki gelondongan kayu yang terbawa arus banjir dan longsor saat bencana di Aceh, Sumatera Utara (Sumut), dan Sumatera Barat (Sumbar).
Menhut Raja Juli Antoni menyambangi Mabes Polri untuk bertemu dengan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo. Pertemuan keduanya membahas soal kayu glondongan.
Pemkab Bandung mulai normalisasi Sungai Ciputat untuk atasi banjir. Pengerukan dilakukan dengan alat berat, melibatkan partisipasi masyarakat dan pengusaha.
Sebanyak empat negara ASEAN sedang dilanda bencana banjir. Bukan kebetulan, Organisasi Meteorologi Dunia mengatakan bencana ini disebabkan oleh siklon tropis.
Banjir menggenangi ruas jalan di Kramat Jaya Raya, tepatnya di depan Jakarta Islamic Center (JIC). Banjir diakibatkan karena hujan deras yang turun sore tadi.